Tipografi tidak hanya sekedar elemen yang memberikan informasi saja. Jika kita bisa mengolahnya dengan baik, maka tipografi dapat berdiri sendiri sebagai informasi dan sebagai karya desain grafis.
Dalam video tutorial kali ini, kita akan belajar bagaimana membuat tipografi gaya bebas di Adobe Illustrator dan melakukan tahap penyelesaian di Adobe Photoshop. Karena terlalu panjang jika di gabung kedalam satu video, maka saya membaginya menjadi 2 bagian, yaitu tahap Illustrator dan tahap Photoshop.
Hasil akhir yang kita rancang akan terlihat seperti gambar di bawah ini.
Perancangan Bentuk Tipografi Dasar di Illustrator
UKNOWN IMAGE
Tahap Penyelesain Karya di Photoshop
UKNOWN IMAGE
Kamu bisa memakai teknik ini untuk di aplikasikan tidak hanya pada tipografi saja, tetapi bisa di gunakan pada ilustrasi, desain karakter, pembuatan logo dan lainnya.
Dokumen grafis tutorial ini (1,7Mb) dapat di unduh melalui tombol di akhir posting.
DOWNLOAD Tutor
0 komentar:
Posting Komentar